Lompat ke isi utama
Berita
humas
Madiun (madiun.bawaslu.go.id), Bawaslu Kabupaten Madiun mengadakan Rapat Koordinasi menghadapi Tahapan Pengawasan Verifikasi Faktual Kesatu Calon Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) pada Pemilihan Umum Tahun 2024, Jum'at (10/02/2023) di Hotel Aston Madiun.
humas
Madiun - Badan Pengawas Pemilihan Umum Kabupaten Madiun melaksanakan Pembekalan bagi Panitia Pengawas Pemilu Kelurahan/Desa (PKD) Se – Kabupaten Madiun.
humas
Madiun - Panwaslu Kecamatan se Kabupaten Madiun laksanakan pelantikan dan pengambilan sumpah/ janji 206 Orang Pengawas Pemilu Kelurahan/Desa (PKD) untuk Pemilu 2024 di hotel Aston Madiun,  pada hari senin (6/02/2023).
humas
Madiun (madiun.bawaslu.go.id) Dalam rangka pembentukan Panwaslu kelurahan/Desa dalam Pemilihan Umum tahun 2024, serta berdasarkan Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2017 Sebagaimana diubah terakhir dengan Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Umum R
humas
Madiun| Sesuai amanah UU 7 tahun 2017 tentang pemilu bahwa  Bawaslu Kabupaten/Kota menyampaikan laporan hasil pengawasan kepada Bawaslu Provinsi sesuai dengan tahapan pemilu secara periodik dan/atau sesuai kebutuhan.